Tuesday, February 25, 2014

Fungsi resistor dalam elektronik


Sebelum mengenal fungsi resistor dalam rangkaian elektronik, maka alangkah baiknya mengetahui apa resistor itu. Resistor adalah sebuah komponen elektronik yang memiliki dua kutub terminal, meskipun terkadang ada yang memiliki lebih dari dua kutub, namun pada dasarnya hanyalah dua kutub, karena kutub yang lain seolah olah merupakan ujung dari dua buah resistor yang di jajar.


Contoh Resistor



Friday, February 7, 2014

7 Cara memilih timah solder (tenol) yang baik


Timah solder atau lebih sering dikenal dengan nama tinol adalah sebuah bahan atau perlengkapan alias makanan sehari-hari dalam servis elektronika terutama servis tv. Menggunakan timah solder hendaknya dipilih yang memiliki kualitas baik, hal ini agar dihasilkan kualitas solderan yang bagus juga. Cara memilih timah yang baik adalah dengan memperhatikan hal-hal sebagai berikut :




Contoh model

Tuesday, February 4, 2014

Oscilator Kit sebagai solusi mengatasi kerusakan Power Supply SMPS



Rangkaian Oscilator Kit


Pernahkah kita mengalami kesulitan pada saat memperbaiki pesawat televisi? terutama jika kerusakan mati total, dan setelah dilakukan pengecekan ternyata tegangan output dari power supply tidak keluar karena ada permasalahan di rangkaian driver dan oscilatornya.





Selama saya menangani berbagai macam kasus kerusakan merk dan model tv dalam beberapa tahun ini sejak

Sunday, February 2, 2014

Cara memilih jenis obeng yang baik


Obeng adalah sebuah alat perlengkapan servis televisi yang wajib dimiliki oleh setiap calon atau teknis yang sudah berpengalaman, karena hampir setiap pesawat televisi memiliki baut sebagai pengait pada tutup atau casingnya, meskipun terkadang ada juga yang tidak memiliki baut pada penutup casingnya namun di dalam pesawat televisi setelah dibongkar pastinya ada baut juga.

 

Contoh jenis obeng